
- Sri Susilowati,SE Blusukan Ke Perpustakaan Daerah Purworejo
- Shelving mobil perpustakaan keliling
- Penataan Buku Mobil Keliling
- Perpustakaan Keliling Masuk Penjara?
- Otak Atik Otak Mengikuti Bimtek Berbasis Budaya Lokal Tahap Dua, di Gelar Perpustakaan Daerah Purworejo
- Antrian Siswa SD Muhamadiyah Dalam Pembuatan Kartu Anggota
- Gerudug Perpustakaan Membuat Kartu Anggota
- Perpustakaan Daerah Kabupaten Purworejo Dukung dalam Penilaian Evaluasi Kabupaten Layak Anak 2025
- Sapu Bersih Lingkungan Kantor Oleh Karyawan Staf Persputakaan Daerah
- Verifikasi Arsip Usul Serah DINKUKMP : Bukti Kesadaran Tertib Arsip Perangkat Daerah
Tingkatkan Capaian Kinerja ASN : Arsiparis Dinpusip Menyusun Indikator Kinerja Individu di Depot Arsip Pemkab Purworejo
Tingkatkan Capaian Kinerja ASN : Arsiparis Dinpusip Menyusun Indikator Kinerja Individu di Depot Arsip Pemkab Purworejo
Berita Terkait
- Dalam Rangka Optimalisasi Ketersediaan Informasi Publik : Dinpusip Adakan Rakor Tim Pengelola Website pada hari Jumat 17 Januari 20250
- Serah Terima Arsip Statis dari Camat Grabag0
- Arsiparis Dinpusip Memberikan Pelatihan Implementasi Aplikasi SRIKANDI di Dinas Pendidikan dan Kebudayaan0
- Arsiparis Dinpusip Purworejo Menerima Layanan Konsultasi Teknis Pengelolaan Arsip Statis0
- Serah Terima Arsip statis dari Camat Kaligesing0
- Tingkatkan Koordinasi dan Sinergitas Peran Arsiparis : Bidang Kearsipan Adakan Rapat Kerja0
- Giat Arsip di Kecamatan Bruno dari Tim Verifikasi Usul Serah Arsip Statis 0
- Penyerahan Arsip Statis Dari Kecamatan Ngombol Terlaksana Lancar0
- Rapat Kegiatan Bidang Kearsipan Bulan Januari 2025 Berjalan Lancar0
- Penyerahan Arsip Statis Dari Kec. Kaligesing , 7 Januari 2025 Terlaksana Lancar0
Berita Populer
- Selamat Hari Jadi ke-190 Kabupaten Purworejo
- Monitoring dan Evaluasi Kearsipan
- Silang Layan sebagai Salah Satu Solusi
- Perencanaan
- Pentingnya Akreditasi Perpustakaan
- Mengenal Naskah – Naskah Nusantara Melalui Khastara
- Layanan Silang Layan Perpustakaan Umum Kabupaten Purworejo
- Visitasi Online Akreditasi Perpustakaan Sekolah
- Daftar Pencarian Arsip Dinarpus Kabupaten Purworejo
- Selamat Atas Pelantikan Bupati dan Wakil Bupati Purworejo Periode Tahun 2021-2026

Purworejo, Selasa/21/1/2025- Dalam rangka mewujudkan manajemen pemerintahan yang efektif, transparan dan akuntabel serta berorientasi pada hasil, maka Target dan Capaian Kinerja ASN haruslah jelas dan terarah sesuai dengan tujuan Perangkat Daerah, sehingga diperlukan data ataupun pembagian yang jelas terkait dengan penyelesaian tugas dan fungsi, dengan kata lain ada kejelasan siapa bertanggungjawab melaksanakan apa ataupun apa merupakan tanggungjawab siapa, hal tersebut secara formal harus tertuang dalam Perjanjian Kinerja (PK), Indikator Kinerja Individu (IKI), dan Sasaran Kinerja Pegawai (SKP).
Untuk itu Arsiparis pada Bidang Kearsipan Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Purworejo dalam rangka pelaksanaan program dan kegiatan Kearsipan Tahun 2025 mengadakan rapat pembentukan tim pelaksana kegiatan dalam rangka penyusunan PK, IKI, dan SKP, Selasa 21 Januari 2025
Kegiatan terlaksana di Ruang Pengolah Arsip Depot Arsip Pemerintah Kabupaten Purworejo.