
- Shelving mobil perpustakaan keliling
- Penataan Buku Mobil Keliling
- Perpustakaan Keliling Masuk Penjara?
- Otak Atik Otak Mengikuti Bimtek Berbasis Budaya Lokal Tahap Dua, di Gelar Perpustakaan Daerah Purworejo
- Antrian Siswa SD Muhamadiyah Dalam Pembuatan Kartu Anggota
- Gerudug Perpustakaan Membuat Kartu Anggota
- Perpustakaan Daerah Kabupaten Purworejo Dukung dalam Penilaian Evaluasi Kabupaten Layak Anak 2025
- Sapu Bersih Lingkungan Kantor Oleh Karyawan Staf Persputakaan Daerah
- Verifikasi Arsip Usul Serah DINKUKMP : Bukti Kesadaran Tertib Arsip Perangkat Daerah
- Tim KLA Dinpusip Purworejo hadiri desk verifikasi Kabupaten Layak Anak (KLA) Tahun 2025
Arsiparis Purworejo Dituntut Profesional dan Smart
Berita Terkait
- Kepala OPD Se kabupaten Purworejo Dukung Pengawasan Kearsipan Internal0
- Dinarpus Kabupaten Semarang Kunjungi Purworejo0
- Kadisarpus Kab. Purworejo Hadiri Rakornas Bidang Perpustakaan 20200
- Peresmian Gedung Perpustakaan Desa Purbowono Kecamatan Kaligesing0
- Menanamkan Kebiasaan Membaca0
- Roadshow Perpustakaan di Lokasi Wisata Gunung Gajah Desa Pandanrejo Kecamatan Kaligesing0
- Mengembangkan Kecintaan Masyarakat Terhadap Buku0
- Pemerataan Layanan Perpustakaan Melalui Perpusling0
- Sumber Informasi Masyarakat0
- Gebyar Pengawasan Kearsipan Sebagai Tolak Ukur Reformasi Birokrasi0
Berita Populer
- Selamat Hari Jadi ke-190 Kabupaten Purworejo
- Monitoring dan Evaluasi Kearsipan
- Silang Layan sebagai Salah Satu Solusi
- Perencanaan
- Pentingnya Akreditasi Perpustakaan
- Mengenal Naskah – Naskah Nusantara Melalui Khastara
- Layanan Silang Layan Perpustakaan Umum Kabupaten Purworejo
- Visitasi Online Akreditasi Perpustakaan Sekolah
- Daftar Pencarian Arsip Dinarpus Kabupaten Purworejo
- Selamat Atas Pelantikan Bupati dan Wakil Bupati Purworejo Periode Tahun 2021-2026

Kamis, (20/02/2020) Dinas kearsipan dan Perpustakaan Kabupaten Purworejo mengadakan kegiatan Rapat Koordinasi Arsiparis Se-Kabupaten Purworejo tahun 2020, yang dibuka langsung oleh Sekretaris Dinas kearsipan dan Perpustakaan kabupaten Purworejo, Ibu Siti Choeriyah, SSTP, M.M.
Dalam kegiatan ini disampaikan terkait Pengembangan Jabatan Fungsional Arsiparis oleh Narasumber dari Badan Kepegawaian Daerah Kabupaten Purworejo, dan kondisi faktual Arsiparis Purworejo oleh Arsiparis Dinarpus Purworejo.
Arsiparis harus profesional karena kedepan pengembangan jabatan fungsional arsiparis berdasarkan pada sistem merit.
Narasumber Ibu Musriyatun, S.IP mengatakan bahwa pada tahun 2020 semua Arsiparis wajib membuat SKP di awal tahun dan mengajukan DUPNK. dan bagi Arsiparis Inpassing wajib melanjutkan pendidikan minimal pada jenjang diploma III.