- Teknikal Miting Pemilihan Duta Baca Kabupaten Purworejo 2024 Resmi Digelar
- Perpustakaan Umum Kabupaten Purworejo Ramai Pengunjung
- Safari Perpustakaan Gema Literasi di Desa Blendung Sukses Tingkatkan Minat Baca Masyarakat
- Sekretaris Dinpusip Purworejo Hadiri Raker Teknis Strategi Penyediaan Akses dan Layanan Informasi Kearsipan Tahun 2024
- Apel Pagi Wujud Kedisiplinan PNS
- Upacara Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2024
- Selamat Memperingati Hari Pahlawan tahun 2024
- Serah Terima Arsip Statis dari Dinas Perhubungan
- Arsiparis Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Purworejo Ikuti Forum Smartcity
- Pemerintah Kabupaten Purworejo Mengikuti Montoring dan Evaluasi Srikandi di Jogja
Forum Organisasi Perangkat Daerah
Berita Terkait
- Menggali Isu Kekinian dan Regulasi Jabatan Fungsional Arsiparis0
- Penilaian Arsip Usul Musnah Dinas PUPR Kab Purworejo0
- Citra Daerah Sejarah dan Potensi kabupaten Purworejo0
- Koordinasi Orientasi lapangan Ke Kabupaten Cilacap0
- SDM Kearsipan Profesional Wujudkan Tata Kelola Arsip Yang Handal0
- Arsiparis Purworejo Dituntut Profesional dan Smart0
- Kepala OPD Se kabupaten Purworejo Dukung Pengawasan Kearsipan Internal0
- Dinarpus Kabupaten Semarang Kunjungi Purworejo0
- Kadisarpus Kab. Purworejo Hadiri Rakornas Bidang Perpustakaan 20200
- Peresmian Gedung Perpustakaan Desa Purbowono Kecamatan Kaligesing0
Berita Populer
- Selamat Hari Jadi ke-190 Kabupaten Purworejo
- Monitoring dan Evaluasi Kearsipan
- Silang Layan sebagai Salah Satu Solusi
- Perencanaan
- Mengenal Naskah – Naskah Nusantara Melalui Khastara
- Pentingnya Akreditasi Perpustakaan
- Visitasi Online Akreditasi Perpustakaan Sekolah
- Selamat Atas Pelantikan Bupati dan Wakil Bupati Purworejo Periode Tahun 2021-2026
- Daftar Pencarian Arsip Dinarpus Kabupaten Purworejo
- Layanan Perpustakaan Keliling SD N Kesawen
Kepala Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Kabupaten Purworejo, Drs. Sigit Budimulyanto, MM membuka Forum Perangkat Daerah hari Jumat tanggal 21 Februari 2020. Kegiatan yang berlangsung di Ruang Audio Visual Dinas Kearsipan dan Perpustakaan ini bertujuan untuk menyampaikan tentang Prioritas Program/ Kegiatan Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Kabupaten Purworejo serta menghimpun saran dan masukan dari Peserta Forum Perangkat Daerah dalam rangka Penyempurnaan Ranwal Renja 2021 Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Kabupaten Purworejo.
Penyusunan Rencana Kerja yang dibuat mengacu pada Surat Edaran Bupati Purworejo Nomor 040.22/1478/2020 tentang Pedoman Penyempurnaan Rancangan Awal Rencana Kerja Perangkat Daerah Kabupaten Purworejo Tahun 2021. Dengan diberlakukannya Permendagri Nomor 90/2019 tentang klasifikasi kodefikasi dan nomenklatur perencanaan pembangunan dan keuangan daerah, diharapkan dapat menjadi Pedoman Penyusunan Program/Kegiatan Dinas Kearsipan dan Perpustakaan.
Dalam Forum Perangkat Daerah ini terdapat beberapa masukan dan saran dari beberapa peserta antara lain:
- Peningkatan SDM melalui Perpustakaan
- Pemusnahan/ Penghapusan Arsip
- Pelaksanaan Smart Reading di sekolah-sekolah dilakukan secara periodik
- Pemutaran Citra Daerah disosialisasikan kepada masyarakat
Selain itu Bappeda menyampaikan agar perangkat daerah menyelaraskan kegiatan-kegiatan hasil musrenbang kecamatan, pokok-pokok pikiran dewan dan masukan serta saran demi sempurnanya penyusunan perencanaan Renja SKPD.